Jeruk lokal banyak dibudidayakan masyarakat Banyuwangi, Jeruk lokal sudah punya pasar tersendiri untuk kalangan ekonomi menengah kebawah, laris manis tanjung kimpul deh pokoknya, jeruk siam paling banyak ditanam dan paling banyak di minati, apalagi jeruk siam madu , ehm rasanya manis dan segar bos, menurut mbah google Dotcom, Jeruk siam merupakan anggota jeruk keprok dan mempunyai nama ilmiah Citrus nobilis var Microcarpa, dinamakan jeruk siam karena memang berasal dari Siam "Muangthai" Di negeri asalnya jeruk ini dikenal dengan nama som kin wan
Tak hanya Jeruk, Durian merah , manggis, melon, dan semangka bumi Blambangan juga sebagai sentra buah naga merah , buah naga merah merupakan salah satu komoditas hortikultura unggulan Kabupaten Banyuwangi
Demikian artikel dari Anak Nelayan tentang Manisnya Jeruk Lokal Banyuwangi , semoga artikel ini bermanfaat bagi kita semua, Terima kasih atas kunjungan anda